45 Penulis Perempuan Purbalingga Luncurkan Buku

PURBALINGGA INFO- Sebanyak 45 penulis perempuan Purbalingga meluncurkan buku Potret Diri, sebuah Antologi Puisi karya penulis perempuan Purbalingga. Kegiatan peluncuran buku diadakan di lantai 4 Braling Hotel, Minggu (26/12/2021).Hadir dalam kesempatan tersebut Asisten Pemerintahan dan Kesra Sekda Purbalingga, Imam Wahyudi yang mengatakan bahwa sastra bisa bisa menjadi gambaran kondisi sebuah peradaban atau masyarakat. Menurutnya, tidak…

Read More

Perempuan penulis Purbalingga, Luncurkan Buku Antalogi Puisi “Potret Diri”

PURBALINGGA INFO, Para Penulis yang tergabung dalam komunitas Perempuan Penulis Purbalingga kembali meluncurkan sebuah buku Antalogi Puisi yang diberikan judul Potret Diri. Buku ini merupakan kumpulan puisi dari 45 perempuan penulis Purbalingga dan kebetulan buku ini merupakan luncur buku yang kedua.Ketua panitia peluncuran buku, Windu Setiyaningsih mengatakan berawal dari uneg-uneg penulis perempuan di tahun 2020…

Read More

Usai Dilantik, Kepengurusan Rohis SMA SMK di Purbalingga Diminta Kuatkan Karakter Religius

PURBALINGGA – Setelah dilantik menjadi pengurus Rohani Islam (Rohis) SMA/SMK Kabupaten Purbalingga Masa Hidmah Tahun 2022, mereka diharapkan selain mampu mengoptimalkan kegiatan kerohisan, juga ditantang menjadi generasi yang tidak memihak ke ekstrim kanan atau ke ekstrim kiri demi tegaknya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).Hal itu diungkapkan, Pengawas Guru PAI SMA/SMK Purbalingga, Mohammad Catur, usai melantik…

Read More

Kualitas UMKM Purbalingga Harus Terus Dijaga

PURBALINGGA, INFO- Kualitas produk UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) Kabupaten Purbalingga diharapkan terus dijaga agar bisa bersaing secara simultan. Hal tersebut disampaikan Kepala Bagian (Kabag) Perekonomian Setda Purbalingga Purnawan Setyadi saat memaparkan hasil studi banding ke Pemprov DKI Jakarta awal Desember lalu dalam rapat kerja dekranasda, Jumat (24/12/2021) di ruang rapat Bupati.Purnawan mengatakan, untuk…

Read More

Tinjau Talud Longsor Sungai Serayu, Bupati Instruksikan Segera Ditangani

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi bersama sejumlah Forkopimda meninjau longsoran talud Sungai Serayu di Desa Wirasaba Kecamatan Bukateja, Jumat (24/12). Talud sungai yang longsor berada dipinggir jalan lingkungan dusun 2 Desa Wirasaba yang menjadi akses warga menuju Pangkalan Udara (Lanud) Jenderal Besar Soedirman Purbalingga. Longsor terjadi pada Rabu malam (22/12) sekira pukul 23.30…

Read More

Bupati dan Forkopimda Adakan Safari Natal

Purbalingga _ Sebanyak 14 gereja di Kabupaten Purbalingga dikunjungi oleh Bupati dan wakil bupati bersama unsur Forkopimda, Jumat (24/12). Kegiatan rutin tahunan menjelang perayaan hari Natal dikemas dalam bentuk Safari Natal. Sebanyak 14 gereja dikunjungi rombongan Safari Natal yang dibagi dalam dua tim. Tim satu dipimpin Bupati Dyah Hayuning Pratiwi dan tim dua oleh Wakil…

Read More