Fokus Pemulihan Ekonomi, Kegiatan Pemerintah Sebaiknya Dikerjakan Awal Waktu

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi SE BEcon MM menghimbau kepada seluruh ASN termasuk aparatur pemerintah desa untuk bisa melakukan percepatan berbagai kegiatan pemerintah. Baik pembangunan, pemerintahan maupun kemasyarakatan yang bersumber dari APBD Kabupaten Purbalingga. Anggaran kegiatan yang terserap lebih awal, manfaatnya akan lebih cepat dirasakan masyarakat. Disamping itu, kegiatan yang sudah dianggarkan harus…

Read More

Tekan Stunting, Wakil Bupati “Stop Pernikahan Dini”

PURBALINGGA, INFO-Wakil Bupati Purbalingga H. Sudono, S.T. , M.T. menginstruksikan  agar pemerintah Kecamatan Kalimanah untuk ikut mensukseskan program penurunan stunting. Hal tersebut disampaikan Sudono saat memberikan sambutan dalam Apel Kerja dirangkai Halal Bihalal Tahun 1443 H di Kecamatan Kalimanah, Rabu (11/05/2022). “Harus diperketat syarat kesehatannya, salah satunya syarat bersih dari HIV, jadi saya pesan kepada…

Read More

Pariwisata Purbalingga Akan Kembangkan Aplikasi

PURBALINGGA, INFO- Untuk lebih menggeliatkan pariwisata di Kabupaten Purbalingga, Pemkab akan mengembangkan aplikasi berbasis android. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinporapar, Prayitno saat rapat koordinasi antara Dinporapar dan Dinkominfo Purbalingga untuk mengembangkan aplikasi untuk menunjang pariwisata di Purbalingga, Selasa (10/5/2022) di Aula Dinkominfo Purbalingga. Prayitno mengatakan, di era digital seperti sekarang semua harus mengikuti perkembangan dengan…

Read More

TMMD Buka Akses Wisata ke Curug Kali Karang Penghubung Desa Tanalum – Makam

PURBALINGGA – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap I Tahun 2022 Kabupaten Purbalingga dibuka, Rabu (11/5) di Pendopo Dipokusumo. Kegiatan utama TMMD kali ini yakni pembangunan dan pembukaan jalan baru penghubung Desa Tanalum ke Desa Makam, Kecamatan Rembang. Komandan Kodim 0702/Purbalingga melalui Perwira Seksi Teritorial, Kapten Arm Wahyudi Seno H AMd mengungkapkan kegiatan…

Read More

Momen mudik, Dorong Geliat Ekonomi Kerakyatan

PURBALINGGA INFO, Momen mudik lebaran 1443 Hijriah menjadi daya dorong perekonomian kerakyatan yakni UMKM di Purbalingga. Hal itu terlihat penuhnya pusat jajanan di Purbalingga selama mudik lebaran ini. Hal itu disampaikan oleh Kepala Dinkominfo Purbalingga, Jiah Palupi Twihantarti saat dialog Dinkominfo Menyapa di Radio Gema Soedirman, Selasa pagi (10/5/2022), di Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL)…

Read More

45 Titik Cagar Budaya Purbalingga Terawat Baik

PURBALINGGA, INFO- Sebanyak 45 titik cagar budaya di Kabupaten Purbalingga terawat dengan baik. Hal tersebut disampaikan Kepala Bidang Pembinaan Kebudayaan Dindikbud Wasis Andri Wibowo saat ditemui di kantornya, Selasa (10/5/2022) untuk mengkonfirmasi geliat minat budaya di Kabupaten Purbalingga. Wasis mengatakan, bidang  kebudayaan memiliki tiga kegiatan untuk menjaga cagar budaya. Pertama, meregister penanganan dan penanggulangan kerusakan cagar…

Read More