KPU Purbalingga Gelar Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara Pemilu 2024.

Purbalingga- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Purbalingga melaksanakankegiatan Simulasi Pemantapan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Simulasi tersebut di gelar dihalaman Kantor KPU Kabupaten Purbalingga yang beralamatkan di Desa KalikajarKecamatan Kaligondang, Kabupaten Purbalingga. Selasa (30/01/24). KPU Purbalingga dalam simulasinya memilih TPS (Tempat Pemungutan Suara) 013 DesaPenaruban untuk melaksanakan Simulasi Pemungutan Suara dan Penghitungan Suara SertaPenggunaan Sirekap Pemilu…

Read More

Kenali 5 Warna Surat Suara Dalam Kontestasi Pemilu 2024

963RGSFM, Purbalingga – Kontestasi Pemilihan Umum 2024 tinggal menghitung hari, 14 Febuari 2024 sudah berada di depan mata. Ayo kenali 5 warna surat suara, dan percayalah anda adalah penentu nasib masa depan bangsa. Kontestasi yang akan digelar 21 hari mendatang, akan digelar secara serentak baik pemilihan Presiden Wakil Presiden serta pemilihan Legistatif. Oleh karenanya akan…

Read More

Nama Pimpinan DPRD Diusulkan Ke Gubernur

963rgsfm, Purbalingga – Kabupaten Purbalingga menetapkan usulan nama Pimpinan DPRD Purbalingga periode 2019-2024 dalam rapat paripurna. Adapun, Rapat tersebut dipimpin oleh Ketua DPRD Sementara HR Bambang Irawan. Nama pimpinan DPRD dikirimkan ke Gubernur Jateng melalui Bupati Purbalingga.   Usulan komposisi pimpinan dewan masing-masing adalah HR Bambang Irawan (FPDIP/Ketua), Amam Waliyudin (PKB/Wakil Ketua), Tenny Juliawaty (FPG/Wakil…

Read More

Nasi Goreng Unik Berbalut Daun Jati

CITARASA – Purbalingga salah satu kota di Jawa Tengah selalu menyajikan hal-hal yang unik, termasuk dalam hal kulinernya. Kuliner di Purbalingga memiliki beragam jenis, mulai dari olahan nasi, mie, hingga minuman. Nah kalo berbicara soal nasi sudah bukan hal yang asing bagi masyarakat Indonesia. Dan salah satu olahan nasi yang menjadi favorit adalah nasi goreng….

Read More