Dhuafa Bisa Makan Gratis di Bojanegara

PURBALINGGA, INFO- Warga Dhuafa Kabupaten Purbalingga bisa makan gratis di warung dhuafa yang terletak di Desa Bojanegara Kecamatan Padamara. Hal tersebut disampaikan Mujiah ketua dan penggagas warung gratis dhuafa dari BFLS (Barda Famili Lumampas Shodaqoh) saat peresmian warung dhuafa gratis, Rabu (12/1/2022) di Desa Bojanegara RT 1/3 jalan raya Padamara. Mujiah mengatakan, ide didirikannya warung…

Read More

Zakat Center Diresmikan, Lazismu Purbalingga Targetkan Himpun Zis Hingga Rp 5,1 Miliar

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi SE BEcon MM berkesempatan meresmikan Zakat Center Lembaga Amil Zakat dan Shadaqah Muhammadiyah (LazisMU) Purbalingga, Rabu (12/1) di Kompleks SMP Muhammadiyah 1 Purbalingga seberang Braling Grand Hotel. Direktur Lazismu Purbalingga Andi Pranowo mengungkapkan, dengan adanya Zakat Center ini, Ia menargetkan bisa menghimpun Zakat Infaq dan Sedekah (ZIS)hingga Rp…

Read More

Dicari! 200 Pemuda Jateng Yang Siap Menggerakkan Masyarakat

PURBALINGGA, INFO- Provinsi Jawa Tengah sedang mencari 200 (dua ratus) pemuda yang siap menggerakkan masyarakat dalam berbagai aspek. Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Dinporapar) Purbalingga, Prayitno saat ditemui di kantornya guna meminta keterangan terkait program Pengembangan Kepedulian dan Kepeloporan (PKKP) Provinsi Jawa Tengah, Rabu (12/1/2022). Prayitno mengatakan, PKKP merupakan program rutinan…

Read More

Mayuh Ngode Mudahkan Pencari Kerja

PURBALINGGA INFO- Program Mayuh Kerja yang ada di Dinas Tenaga Kerja (Dinnaker) memudahkan pencari kerja memperoleh pekerjaan. Hal tersebut disampaikan Yudik Hendri Hananto, fungsional pengantar kerja Dinnaker Purbalingga saat ditemui pada acara rekrutmen tenaga kerja Alfamart di aula Dinnaker Purbalingga, Selasa (11/1/2022) Yudik mengatakan, Dinnaker Purbalingga mempunyai program yang memudahkan pencari kerja memperoleh pekerjaan melalui…

Read More

Desa Diminta Lebih Fokus Terhadap Potensinya

PURBALINGGA INFO-Pemerintah Desa (Pemdes) diminta untuk lebih fokus terhadap potensi yang ada di Desanya masing-masing. Hal tersebut disampaikan Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi saat menanggapi paparan OPD (Organisasi Perangkat Daerah) tentang capaian kinerja tahun 2021 dan rencana kerja serta inovasi tahun 2022, Selasa (11/1/2022) di ruang rapat Bupati. Bupati yang akrab disapa Tiwi tersebut mengatakan,…

Read More