Disabilitas Minta Perhatian Pemerintah Kabupaten

Purbalingga_ Perwakilan Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia (PPDI) Purbalingga minta pemerintah Kabupaten Purbalingga lebih memperhatikan kaum disabilitas dalam kebijakannya, utamanya terkait pembangunan area public. Hal ini disampaikan Herwindo Tri Setya selaku perwakilan dari PPDI saat Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Purbalingga Tahun 2023, di Gedung Operoom Graha Adiguna, Selasa (29/3). Menanggapi…

Read More

Sudah Tidak Ada Lagi Desa Sangat Tertinggal di Purbalingga

PURBALINGGA, INFO- Kabupaten Purbalingga sudah tidak memiliki Desa dengan kategori sangat tertinggal. Hal tersebut disampaikan Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi saat menyampaikan sambutan dan paparan pada acara Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten Purbalingga sebagai dasar dan pelengkap penyusunan RKPD (Rencana Kerja Pemerintah Daerah) 2023, Selasa (29/3/2022) yang dilakukan secara hybrid di Gedung Graha Adiguna dan…

Read More

Demi Efisiensi dan Akuntabilitas, Pemkab Akan Percepat Elektronifikasi Keuangan Daerah

PURBALINGGA INFO- Demi Efisiensi dan Akuntabilitas, Pemkab Akan Percepat Elektronifikasi Keuangan Daerah, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga akan percepat Elektronifikasi Pengelolaan Keuangan Daerah. Hal tersebut disampaikan Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekda Purbalingga, Agus Winarno saat memimpin rapat Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah (ETPD), Senin (28/3/2022) di ruang rapat Bupati. Agus mengatakan, digitalisasi termasuk dalam pemerintahan harus dipercepat untuk…

Read More

Vaksinasi Syarat Umroh di Masa Pandemi

PURBALINGGA INFO, Vaksinasi Covid-19 menjadi syarat mutlak umroh di masa pandemi Covid-19. Vaknisasi harus sudah lengkap dua kali vaksin plus vaksinasi booster yang sudah ditentukan oleh negara Arab Saudi. Umroh bagi umat Islam sudah diijinkan oleh Arab Saudi.   Hal terseebut disampaikan oleh Kasi Penyelenggaraan Haji dan Umtroh (PHU) Kemenag Purbalingga Kamimah saat dialog di…

Read More

Investor Masuk Di Tahun Ini Siap Sedot 20 Ribu Lapangan Kerja

PURBALINGGA INFO- Investor yang akan membuka lapangan kerja baru akan mulai masuk pada tahun ini. Hal tersebut disampaikan Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi saat menyampaikan LKPJ (Laporan Keterangan Pertanggungjawaban) Bupati tahun 2021, Senin (28/3/2022) di ruang rapat paripurna DPRD Purbalingga. Bupati mengatakan, akan ada investor yang akan berinvestasi dan diperkirakan bisa menyerap hingga 20.000 lapangan…

Read More

Tahun 2021 Pendapatan Daerah Purbalingga Lebih Besar Dari Belanja Daerah

PURBALINGGA – Pada realisasi APBD Kabupaten Purbalingga tahun 2021 kondisi unaudited, tercatat pendapatan daerah lebih besar daripada belanja daerah. Tercatat realisasi pendapatan daerah tahun 2021 sebesar Rp 2.055.007.923.347,39 sedangkan belanja daerah sebesar Rp 2.000.069.108.792,39. Hal tersebut diungkapkan Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi SE BEcon MM dalam sambutannya pada Rapat Paripurna DPRD Agenda Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj)…

Read More