Lima tahun Usia Radio Gema Soedirman, diperingati secara sederhana.

PURBALINGGA INFO, Genap usianya lima tahun Radio Gema Soedirman (RGS) memperingatinya secara sederhana hal tersebut dikarenakan masih dalam suasana pandemi Covid-19. 1 Maret menjadi hari ulang tahunnya, namun baru bisa diperingati tanggal 4 Maret dikarenakan sesuatu hal yang harus diundur.Hal itu disampaikan oleh Kepala Dinkominfo Purbalingga , Jiah Palupi Twihantarti saat memberikan sambutan peringatan 5…

Read More

Imbas UU Ciptaker, Perda IMB Harus Diganti

PURBALINGGA INFO- Undang-undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) membawa dampak bagi banyak bidang termasuk properti. Hal tersebut disampaikan Plt. Dirjen Bangda Kemendagri RI, Sugeng Hariyono saat memberikan materi pada acara sosialisasi Persetujuan Bangunan Gedung yang diikuti secara virtual oleh Pemda seluruh Indonesia, Jumat (4/3/2022). Sugeng mengatakan, UU Ciptaker mengharuskan aturan-aturan yang ada di daerah untuk segera diubah…

Read More

Ringankan Kebutuhan Ekonomi, DWP Purbalingga Salurkan Bantuan Beras untuk Warga Miskin Ekstream

Purbalingga Info, Untuk mengurangi beban ekonomi, isteri ASN yang tergabung Dharma Wanita Persatuan (DWP) Purbalingga memberikan bantuan sembako berupa beras 3 kg kepada 680 warga Purbalingga yang masuk dalam data miskin ekstream. Berbekal data yang berumber dari Bapelitbangda sebagai penerima bantuan beras, DWP Purbalingga ikut berpartisipasi mengentaskan kemiskinan yang menjadi program Bupati Dyah Hayuning Pratiwi….

Read More

Hanya Kopi Grade’ A yang Bisa Tembus Ke Negara Mesir

PURBALINGGA INFO, Hanya kopi berkualitas grade A yang bisa menembus pasar negara-negara Afrika terutama Mesir. Kopi grade A ini mempunyai kadar air kurang lebih 12 persen. Selain itu kopi juga sudah melalui uji petik yakni petik merah.Hal itu diungkapkan oleh Muhajirin salah satu eksportir kopi robusta asli Indonesia saat ekspor perdana Kopi Lokal Robusta di…

Read More

Ekspor Akan Mendorong Petani Kopi Purbalingga Meningkatkan Kualitas Produksinya

PURBALINGGA – UMKM Pribumi memulai ekspor perdana biji kopi Robusta ke Mesir. Peluncuran dan pelepasan ekspor perdana ini ditandai dengan prosesi pecah kendi oleh Bupati Purbalingga yang diwakili oleh Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekda Drs Agus Winarno MSi di Halaman Pendopo Dipokusumo, Rabu (2/3). Ketua UMKM Pribumi Muhajirin mengungkapkan kopi yang diekspor perdana dalam bentuk green…

Read More

Capaian Dividen BUMD Purbalingga Tercatat Minus

PURBALINGGA INFO- Capaian dividen Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Purbalingga tercatat mengalami minus hingga minus 14,97%. Hal tersebut disampaikan Asisten Administrasi Umum Sekda Purbalingga, Budi Susetyono saat menyampaikan paparan pada acara Forum Perangkat Daerah, Rabu (2/3/2022) di Graha Adiguna Komplek Pendapa Dipokusumo Purbalingga. Budi mengatakan, dividen yang ditargetkan kepada BUMD Purbalingga yaitu 5% di tahun 2021…

Read More