Mengintip Persiapan Jelang Perayaan Imlek 2024 di Klenteng Hok Tek Bio Purbalingga

PURBALINGGA- Umat Klenteng Hok Tek Bio Purbalingga menggelar tradisi mencuci rupang (patung dewa) menjelang perayaan tahun baru Imlek yang di bantu oleh lintas komunitas Purbalingga. Minggu(4/2/2024) Lim Ngan Min (Amin) selaku Ketua Klenteng mengatakan rangkaian acara seminggu menjelang Imlek ia melakukan sembahyang dan membersihkan archa-archa, kedung, altar hingga penggantian lampion. “Kemarin sudah dilakukan bersih-bersih klenteng…

Read More

Diskominfo Jawa Tengah Gelar Pertunjukan Seni Dalam Rangka Sosialisasi Pencegahan Stunting

963RGSFM, PURBALINGGA – Dalam rangka penurunan angka prevalensi stunting di Purbalingga, Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Tengah, bekerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Purbalingga menggelar Pelayanan Informasi Kebijakan Daerah (PIKD) melalui pertunjukan seni, dengan menggandeng Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) Purbalingga, dengan tajuk Aji Godhong Jati Aking. Kegiatan tersebut berlangsung di Balai Desa Panusupan Kecamatan…

Read More

PACON #5 – KONSISTENSI! AJANG BRANDING PRODUK KERAJINAN PURBALINGGA

963RGSFM, PURBALINGGA – Dinas Koperasi dan UKM (Dinkopukm) Purbalingga, mulai tahun ini memfasilitasi para pelaku usaha kerajinan/craft dan juga art, untuk eksis menampilkan karya mereka dalam Purbalingga Art Corner (PACon). Kegiatan yang digelar setiap satu bulan sekali tersebut dipusatkan di Purbalingga City Walk kompleks GOR Goentoer Darjono Purbalingga. Sekretaris Dinkopukm Purbalingga, Adi Purwanto kepada LPPL…

Read More

Puncak Perayaan P5, SMA N 1 Padamara Gelar Prosesi Bertajuk “Smara Mantu”

963RGSFM, PURBALINGGA – Sebagai puncak dari perayaan proyek penguatan profil pelajar pancasila (P5) dengan tema kearifan lokal dan kewirausahaan, SMA N 1 Padamara menggelar prosesi dengan tajuk “Smara Mantu”. Kegiatan yang berlangsung meriah tersebut digelar  pada Rabu (17/5/2023) di Lapangan Indoor sekolah setempat, dan diikuti sebanyak 28 kelompok siswa kelas X, yang terbagi dalam kelompok…

Read More

CATAT TANGGALNYA!!! BOWO LEKSONO DIREKTUR CLC BAKAL GELAR PAMERAN LUKISAN TUNGGAL

963RGSFM, PURBALINGGA – Sineas sekaligus pelukis asal Purbalingga Bowo Leksono bakal menggelar pameran lukisan tunggal perdananya dengan tajuk “Gugat!”. Pameran tersebut akan digelar pada Jumat-Minggu, 10-12 Maret 2023 di aula kantor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Kabupaten Purbalingga, Jalan Komisaris Notosumarsono No. 83 A Purbalingga. Pembukaan pameran akan digelar pada Jumat, 10 Maret 2023…

Read More

PURBALINGGA ART CORNER DIHARAPKAN JADI RUJUKAN SEKOLAH DALAM PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA

963RGSFM, PURBALINGGA – Purbalingga Art Corner (PACon) yang merupakan program inisiasi dari Dinas Koperasi dan UKM (Dinkopukm) Purbalingga sebagai ajang branding produk-produk kesenian dan kerajinan craft para seniman dan crafter pelaku UMKM di Kabupaten Purbalingga, kembali digelar untuk ke-2 kalinya, pada hari Minggu, 5/3/2023 di Kompleks Citywalk Gor Goentoer Darjono Purbalingga. Sekretaris Dinkopukm Purbalingga, Adi…

Read More